3. Mengatasi bronkitisTak hanya itu, rimpang lengkuas dapat digunakan sebagai tanaman herbal untuk mengatasi penyakit bronkhitis.Cara penggunaan lengkuas untuk pemanfaatan tersebut, yakni:Tumbuk halur rimpang lengkuas, temulawak, dan halia masing-masing 2 rimpang sebesar ibu jari, keningar, 1 genggam daun pecut kuda, ½ genggam daun iler, dan kayu manis secukupnya.Rebus hasil tumbukan bahan tersebut dengan 3 gelas air sampai mendidi.Minum 2 kali sehari, pagi dan sore.
Baca Juga: Lebih Mujarab Daripada Obat, Rutin Minum Air Rebusan Daun Alpukat Ternyata Bisa Datangkan Manfaat Menakjubkan Ini, Setahun Ke Depan Engga Perlu Lagi Ketemu Dokter4. Mengatasi campak