Bertubi-tubi Dibersihkan, Ternyata Bunga Es di Freezer Sering Muncul Gegara Taruh Makanan Ini, Pantas Gak Hilang-hilang

By Idam Rosyda, Kamis, 21 Oktober 2021 | 13:40 WIB
penyebab bunga es muncul di freezer (SHUTTERSTOCK/PAPARACY)

SajianSedap.com - Bagi Anda yang memiliki kulkas di rumah, pasti sering menemukan bunga es di freezer.

Bahkan meski sudah dibersihkan, dalam hitungan jam bunga es sudah muncul kembali.

Hal ini tentu saja membuat freezer menjadi penuh dengan bunga es dan tidak bisa digunakan untuk menyimpan makanan.

Baca Juga: Habis Beli Tahu Putih di Pasar Jangan Masukan ke Kulkas, Lakukan Trik Ini Supaya Tahu Bisa Tetap Segar sampai Setengah Bulan, Nyesel Baru Tahu

Baca Juga: Satu Indonesia Salah Besar! Kebiasaan Simpan Melon di Kulkas, Wanita Ini Terkejut Saat Tahu Bahayanya, Bisa Rawat Jalan Seumur Hidup

Nah rupanya, banyaknya bunga es dalam freezer ternyata bukan karena kulkas Anda rusak, namun kesalahan Anda menaruh makanan.

Ya, rupanya makanan tertentu jadi penyebab bunga es mudah muncul.

Berikut ulasan lengkapnya jika freezer Anda mau terbebas dari bunga es membandel.