Tolong Mulai Hari ini Para Ibu Stop Beli Minyak Goreng dengan Ciri-ciri Ini, Kelihatannya Jernih tapi Mengancam Nyawa Seisi Rumah

By Virny Apriliyanty, Rabu, 3 November 2021 | 09:05 WIB
Cara hemat minyak goreng (Kompas.com)

Entah itu amis, gosong atau aroma aneh lainnya.

Coba deh cium lagi minyak yang Anda beli. 

4. Tak Beremerk

Satu lagi faktor yang penting adalah membeli minyak goreng kemasan yang sudah bermerek. 

Soalnya, dengan begitu kita bisa melihat komposisi pada kemasan. 

Minyak goreng dengan merek yang jelas juga pasti sudah terjamin kualitasnya ketimbang minyak goreng curah. 

Baca Juga: Wajib Jadi Perhatian Emak-emak, Alat Masak Stainless Steel Bisa Bawa Bahaya Jika Dipakai Seperti Ini, Hindari Kalau Masih Sayang Keluarga

Ketahuilah, minyak goreng curah yang dikemas dalam plastik itu sebenarnya berbahaya kalau terkena paparan sinar atau matahari, lo. 

Soalnya, plastik tidak bisa menahan oksidasi pada minyak sehingga kandungan di dalam minyak bisa berubah jadi makin berbahaya. 

Sering Dijual Lagi Oleh Pedagang Nakal

Penggunaan minyak goreng untuk memasak akan menimbulkan dampak samping berupa limbah minyak goreng atau orang kerap menyebutnya sebagai minyak jelantah.

Meski sudah berupa limbah, minyak jelantah ternyata masih memiliki harga enokomis cukup tinggi.

Hal ini karena adanya proses daur ulang jelantah menjadi minyak goreng yang kemudian dijual kepada para pengusaha makanan khususnya, dengan harga lebih murah dibanding minyak goreng segar atau baru.