Untung Ikut Kata Mertua! Begini Cara Simpan Daging Tanpa Pakai Freezer, Dijamin Awet dan Hemat Listrik Kalau Ikuti Trik ini

By Ulfa, Jumat, 5 November 2021 | 14:50 WIB
Cara menyimpan daging tanpa freezer (Shutterstock.com)

SajianSedap.com - Banyak makanan yang bisa kita buat dengan menggunakan daging.

Mulai dari semur, rendang, sate, oseng dan sebagainya.

Nah, setelah membuat masakan tersebut pastinya daging yang tersisa akan kita simpan agar tetap awet untuk hari esoknya.

Kebanyakan orang akan menyimpan daging di freezer agar tetap awet dan segar.

Tapi, masih banyak orang yang tak mempunyai kulkas di rumahnya ataupun ingin menghemat listrik.

Apalagi daging akan cepat berbau jika tak ditangani dengan benar.

Baca Juga: Bocoran dari Mertua Baik Hati, Ternyata Santan Segar Bisa Awet sampai 1 Bulan Kalau Disimpan dengan Trik Ini, Dijamin Gak Bakal Basi!

Namun jangan khawatir!

Karena ternyata ada cara menyimpan daging tanpa kulkas yang tak banyak orang tahu, nih!

Trik menyimpan daging tanpa freezer ini pun pastinya akan membuat daging awet dan aman dimakan!

Apa saja, ya?