Engga Perlu Repot Pakai Panci Presto, Ternyata Daging Bisa Jadi Empuk ‘Selembut Tahu’ Cuma dengan Tambahkan 1 Bahan Ini

By Gusthia Sasky T, Sabtu, 6 November 2021 | 17:40 WIB
Daging Sapi (Shutterstock.com)

2. Air lemon membuat selada kembali renyah

Selada Anda sudah layu?

Eits, jangan dibuang dulu!

Anda bisa menggunakan sedikit perasan sedikit lemon dan air untuk membuat selada kembali segar.

Caranya cukup mudah, rendam daun selada yang layu dalam semangkuk air dingin dan 1/2 cangkir air lemon.

Baca Juga: Tolong Mulai Hari ini Semua Ibu Rumah Jangan Beli Daging Ayam Kalau Kulitnya Seperti ini, Nyawa Seisi Rumah Bisa Jadi Taruhannya

Biarkan selama 1 jam dan daun selada siap untuk dimakan.

 

3. Air lemon membuat nasi tidak menggumpal

Kalau Anda punya masalah dengan nasi gumpal, lemon bisa jadi jawabannya.

Anda bisa mempertimbangkan untuk menambahkan beberapa tetes perasan lemon ke dalam air rebusan nasi.

Dengan begitu Anda bisa mencegah nasi saling menempel.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.