SajianSedap.com - Anda yang sering merebus telur harus tahu fakta ini.
Ternyata air rebusan telur jangan dibuang.
Ya, air rebusan telur selama ini dianggap sampah dan tidak berguna.
Padahal di dalam air rebusan telur itu terkandung gizi yang sangat luar biasa, lo.
Khasiatnya pun luar biasa banget.
Rugi deh kalau selama ini keburu dibuang.