7. Meningkatkan kesehatan organ pencernaan
Campuran air kelapa dan madu ternyata dapat menetralisir kandungan asam dalam perut.
Asam berlebih dapat menyebabkan gangguan pencernaan, dengan menetralisirnya maka kesehatan organ pencernaan akan terjaga.
Riset pun membuktikan jika air kelapa dan madu adalah obat alami terbaik untuk meredakan sakit perut, gastritis, kembung, dan naiknya asam lambung.
Kandungan serat air kelapa dan madu juga dapat meredakan sembelit.
Masak Nasi dengan Air Kelapa
Air kelapa yang dikenal dengan sejuta manfaat ini ternyata bisa digunakan untuk memasak nasi.
Meski terkesan aneh dan tidak biasa, cara ini rupanya ampuh memberikan hasil yang mengejutkan.