3. Pastikan tetap kering
Meskipun sudah dimasukkan dalam wadah tertutup, masih ada kemungkinan tempe jadi berair.
Sebaiknya jangan menyimpan tempe di kulkas lebih dari 2 hari.
Sebab air yang mengenai tempe bisa membuatnya mudah busuk.
4. Letakkan garam
Ternyata tempe juga bisa disimpan di suhu ruang.
Caranya masukkan tempe dalam wadah tertutup, lalu tambahkan garam di sekitar tempe demi mencegah pembusukan.
Perlu diketahui kalau garam memiliki sifat menghambat kerja ragi.
Itulah tips menyimpan tempe yang benar.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.