Tolong Kasih Tahu Pembantu Dari Sekarang! Jangan Lagi Masak Makanan Ini dengan Panci Aluminium, Bahayanya Engga Main-Main Buat Keluarga Di Rumah

By Gusthia Sasky T, Jumat, 12 November 2021 | 08:25 WIB
panci (www.southernliving.com)

Ampas kopi ini bisa melenyapkan noda membandel dan menghilangkan bau amis yang susah hilang.

Caranya mudah kok

Dengan menggosokkan peralatan dapur itu menggunakan spons yang sudah dibubuhi ampas kopi, maka tekstur ampas kopi yang sedikit kasar itu akan dengan mudah membantu membersihkan noda yang membandel tersebut.

Anda pun akan merasakan perbedaannya setelah mencobanya.

Mudah bukan?

Baca Juga: Duh, Hari Gini Masih Masak Telur Pakai Panci Aluminium, Jangan Heran Dijauhi Para Tetangga Satu RW

Artikel ini telah tayang di Grid.id dengan judul, Inilah Jenis Makanan yang Anti Dimasak Dengan Panci Aluminium, Agar Tidak Jadi Racun