Baru Juga Akur Belakangan, KD Sudah Sebut Aurel dan Ariel Harusnya Merasa Beruntung Punya Papa Tiri Seperti Raul Lemos Karena Alasan Ini

By Virny Apriliyanty, Senin, 15 November 2021 | 09:25 WIB
Raul Lemos ungkap sosok yang memperkeruh hubungan dirinya dan buah hati KD (Tribunnews.com)

Bagi Raul Lemos, siapapun yang berani mengganggu istri dan anaknya, akan berhadapan dengannya. "Saya akan bela istri dan anak saya," ujarnya.

Menurut Raul Lemos, sebagai orangtua memang pernah menegur Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah.Namun teguran itu adalah bentuk kasih-sayang orangtua ke anak-anaknya."Apa salah kalau saya menegur? Kalau mau mencari pembenaran nggak akan ada habisnya," ucap Raul Lemos.Kini Akur sampai Makan BersamaAurel dan Atta Halilintar kembali mempersatukan keluarga The Lemos dan The Hermansyah.Keduanya mengundang keluarga Lemos dan Hermansyah untuk makan malam bersama di sebuah restoran mewah.

Baca Juga: Bak Ditampar di Depan Muka! Padahal Kini Akur, Aurel Ketahuan Singgung Momen Makan Mi Instan Saat Ditinggal KD Dulu, Eskpresi Sang Mimi Jadi Sorotan

Datang terlambat, Aurel yang kini tengah hamil disambut kecupan hangat ayah kandung dan ayah sambungnya.Setelah menyapa adik-adik dari Amora, Kellen, Arsya, dan Arsy, Aurel berjalan menghampiri ibu dan ayahnya.Raul Lemos jadi yang pertama dihampiri Aurel.