Baru Juga Akur Belakangan, KD Sudah Sebut Aurel dan Ariel Harusnya Merasa Beruntung Punya Papa Tiri Seperti Raul Lemos Karena Alasan Ini

By Virny Apriliyanty, Senin, 15 November 2021 | 09:25 WIB
Raul Lemos ungkap sosok yang memperkeruh hubungan dirinya dan buah hati KD (Tribunnews.com)

Ia mencium tangan sang ayah sambung.Ciuman itu kemudian dibalas Raul Lemos dengan pelukan dan kecupan hangat di dahi Aurel.Aurel juga disambut kecupan hangat Anang setelah mencium tangan ayah kandungnya itu.Pelukan dan ciuman di perut juga didapatkan Aurel saat berjumpa dengan Anang.Aurel tampak membagikan kebahagiaanya melalui unggahan di Instagram.Ia membagikan foto bersama Krisdayanti dan Ashanty yang akan segera menjadi nenek dari anaknya kelak.

Baca Juga: Biar Kata Sudah Akur, Panggilan Khusus Aurel Hermansyah ke Ashanty Ini Bak Pukul Telak Krisdayanti sebagai Ibu Kandung!"Bersama calon nenek yang cantik-cantik," tulis Aurel dikutip Kompas.com dari Instagram @aurelie.hermansyah, Rabu (27/10/2021).Selain makan malam, keluarga besar itu juge melakukan permainan lampu merah lampu hijau ala Squid Game.Atta Halilintar juga berbicara soal rencana mengajak keluarga besarnya ke Portugal.Akhirnya bisa makan malam bersama keluarga besar, Atta mengekspresikan kebahagiannya."Bahagia banget, luar biasa, amazing, ini hari yang luar biasa karena bisa berkumpul sama keluargaku tersayang The Hermansyah, The Atta Familiy, dan yang paling luar biasa untuk pertama kalinya kita dinner bareng The Lemos full team," ucap Atta dikutip dari kanal YouTube AH.

Baca Juga: Niat Hati Jaga Perasaan, Kini Anang Hermansyah Malah Diminta Raul Lemos Untuk Lakukan 1 Hal Ini Pada Krisdayanti, Ada Apa?