Cuma Orang Indonesia yang Gak Tahu, Makan Kentang dengan Kulitnya Ternyata Berikan Efek Seperti Ini dalam Tubuh, Nyesel Kalau Gak Nyoba

By Amelia Pertamasari, Senin, 15 November 2021 | 14:40 WIB
Manfaat kulit kentang untuk kesehatan dan kecantikan. (Nakita)

SajianSedap.com - Kentang merupakan salah satu makanan pokok orang Indonesia.

Selain harganya yang terjangkau dan mengenyangkan, kentang juga bisa diolah menjadi berbagai resep masakan.

Namun, sebagian orang lebih suka mengonsumsi kentang dengan mengupas kulitnya terlebih dahulu.

Pasalnya, kulit kentang kerap dibuang karena dianggap tidak bermanfaat dan menyebabkan masalah pencernaan.

Baca Juga: Bukan Sulap Bukan Sihir! Nenek ini Iseng Pakai Kulit Kentang Buat Menghilangkan Uban, Hasilnya Bikin ABG Iri

Padahal anggapan ini salah, kulit kentang justru sangat bermanfaat untuk kesehatan karena mengandung beragam nutrisi.

Nutrisi dalam kentang utamanya yakni serat, vitamin B, kalium, serta senyawa tumbuhan flavonoid.

Berikut ini potensi manfaat yang akan Anda dapatkan dengan mengonsumsi kentang dengan kulitnya.