Tolong Kasih Tahu Pembantu! Jangan Lagi Masak Mi Goreng dengan Cara Salah Ini, Siap-siap Kaget Tahu Efeknya yang Merugikan Banget

By Virny Apriliyanty, Selasa, 16 November 2021 | 07:35 WIB
Mi Goreng (Dok. Shutterstock/Gogor Seta Dewa)

Rendang juga dimikian, lo.Bumbu rendang menyimpan sangat banyak minyak sehingga sudah pasti mi goreng akan lebih berminyak kalau ditambahkan rendang. Lalu bagiamana solusinya?

Baca Juga: Tolong Ingatkan Teman, Mulai Sekarang Stop Pakai Tusuk Gigi Setelah Makan! Risikonya Fatal Banget Kalau Gak Tahu

Pertama, tumis dulu daging sukiyaki atau beef bacon sampai mengeluarkan minyak kemudian angkat. Nah, minyak inilah yang kita gunakan untuk menumis bumbu dan bahan lain. Nantinya, ketika semua bahan sudah matang, kita tinggal tambahkan daging sukiyaki tadi di akhir proses pemasakan.

Baca Juga: Tolong Cek Sekarang Juga! Belajar dari Meninggalnya Aktor Sinteron Ini, Ibu-ibu STOP Masak Ini Jika Ada yang Asam Urat, Bahaya Banget