Pantas Dokter sampai Kaget saat Periksa Jantung, Ternyata Gegera Makan Bawang Merah Mentah Penyebabnya, Kok Bisa?

By Idam Rosyda, Kamis, 18 November 2021 | 11:10 WIB
manfaat makan bawang merah untuk kesehatan jantung (pixabay/schaerfsystem dan grid.id)

Manfaat Makan Bawang Merah Mentah

Jika Anda kerap mengonsumsi bawang merah mentah, Anda patut berbangga.

Menurut dr Lovneet Batra, makan bawang merah mentah lebih baik karena kandungan antioksidan dan sulfurnya lebih tinggi Selain itu bawang adalah panganan yang kaya akan flavonoid dan tiosulfinat.

Baca Juga: Para Istri Harus Catat! Belajar Dari Meninggalnya Ashraf Sinclair Karena Serangan Jantung, Golongan Darah ini Ternyata Paling Rawan Divonis Pembunuh Nomor Satu ini

Baca Juga: Para Istri Tolong Waspada! Belajar dari Meninggalnya Atlet Markis Kido karena Serangan Jantung, Makanan Ini Bisa Jadi Penolongnya

Flavonoid dalam bawang membantu mengurangi kolesterol jahat dalam tubuhSementara itu, tiosulfinat diketahui menjaga konsistensi darah.

manfaat bawang merah
Karena ini, risiko serangan jantung dan stroke dapat berkurang secara signifikan jika Anda mengonsumsi bawang merah.

Sebuah laporan oleh Cambridge University Press, juga mengatakan bahwa flavonoid yang ada dalam bawang merah membantu menurunkan kadar LDL atau kolesterol jahat.

Tak heran jika orang yang sering mengonsumsi bawang emrah mentah memiliki kondisi jantung yang sehat.

Selain jantung beberapa manfata lain makan bawang merah mentah juga bisa Anda dapatkan sekaligus.1. Menyehatkan tulangMenurut Departemen Pertanian AS (USDA), satu bawang mengandung 25,3 mg kalsium.Kalsium merupakan kandungan yang bagus untuk tulang.