Emak-Emak Sebelum Potong Bawang Merah, Coba Oleskan Bahan Dapur Ini Dulu Ke Tangan, Dijamin Bikin Mata Jadi Gak Perih Lagi!

By Gusthia Sasky T, Sabtu, 20 November 2021 | 09:25 WIB
bawang merah (Pixabay)

Usahakan bawang enggak bertumpuk terlalu banyak. Jika ada, gunakan wadah yang lebar dan bentuknya seperti jaring-jaring.

Tujuannya agar bawang mendapatkan sirkulasi udara dengan baik, sehingga enggak akan lembap.

Simpan di dalam Kulkas

Jika Anda hendak menyimpan bawang yang sudah dikupas, caranya agak berbeda.

Supaya bawang yang sudah dikupas tersebut awet, maka tempatkan dalam wadah lalu simpan di dalam kulkas.

Baca Juga: Heran Tetangga Gak Pernah ke Rumah Sakit, Rahasianya Ternyata Rutin Minum Air Rebusan Kulit Bawang Merah, Penyakit Mematikan ini Ogah Masuk Tubuh!

Baik bawang merah maupun bawang putih, jika sudah dikupas dan disimpan di kulkas maka bisa bertahan hingga beberapa minggu, lo.

Simpan di dalam Freezer

Kalau bawang yang ingin Anda simpan sudah berbentuk irisan atau cincangan halus, maka agar awet sebaiknya masukkan ke dalam wadah tertutup yang kedap udara.

Kemudian, simpan wadah tersebut dalam freezer agar bisa awet.

Nah, itulah beberapa tips menyimpan bawang. Selamat mencoba di rumah!

Artikel ini telah tayang di Wiken.id dengan judul, Curi Rahasianya dari Chef Ternama, Inilah 3 Cara Memotong Bawang Mewah Tanpa Bikin Mata Perih