SajianSedap.com - Bawang merah bisa dibilang sudah biasa dalam kehidupan kita.
Hampir setiap makanan tidak lepas dari bawang merah, sebab memberi rasa gurih dan aroma harum.
Tak hanya lezat, jika Anda rutin mengonsumsi bawang goreng dalam waktu yang lama, Anda akan mendapatkan manfaatnya untuk kesehatan.
Mengonsumsi bawang merah umumnya diolah menjadi bumbu masakan.
Namun, Anda juga bisa mencoba olahan lain untuk mengonsumsi bawang merah dengan meminum rebusan bumbu dapur ini.
Manfaat bawang merah juga akan Anda dapatkan dengan konsumsi cara seperti ini.
Apa saja manfaatnya? Yuk simak berikut ini.
Source | : | globehour |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR