Sekomplek Sampai Melongo! Cuma Oles Rendaman Bubuk Jinten Semalam, Keesokan Harinya Pasti Senyum-senyum Sendiri Setelah Lihat Kaca

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 21 November 2021 | 18:50 WIB
Manfaat dari air rendaman jinten untuk tubuh, salah satunya sangat bermanfaat untuk wajah (Shutterstock via organicfacts.net/)

 

SajianSedap.com – Bagi Anda yang akrab dengan obat herbal, Anda pasti sudah tidak asing dengan jinten.

Jinten biasanya memang dimanfaatkan sebagai tanaman obat.

Terdapat dua jenis jinten, yaitu jinten putih dan jinten hitam.

Buat Anda yang asing, pasti Anda lebih akrab dengan istilah habatussauda daripada jinten hitam.

Baca Juga: Resep Opor Ayam Bumbu Jinten Enak, Menu Khas Lebaran yang Cocok Untuk Santap Malam Di Hari Libur

Namun yang kita bahas saat ini adalah jinten putih.

Selain menjadi rempah, ternyata jinten punya manfaat lain lho buat wajah!

Bahkan ramuan ini sudah jadi rahasia perawatan kulit sejak dulu.

Simak manfaat jinten untuk perawatan kulit beriikut ini.