Bikin Air Mata Menetes! Sebelum Divonis Kanker Prostat, SBY Ternyata Sudah Tepati 1 Janjinya Pada Alm. Ani Yudhoyono, 'Saya Masih Belum Kuat'

By Virny Apriliyanty, Minggu, 21 November 2021 | 17:40 WIB
Dulu Jadi Penyemangat Makan yang Setia, SBY Curhat Perasaannya Setelah 40 Hari Meninggal Istri Tercinta (Instagram.com/@aniyudhoyono)

"Termasuk, saat saya istirahat dan makan, beliau pasti hafal. Nah makanya, pada kepulangan ini, saya tidak lewat itu. Saya masih belum kuat. Saya pilih lewat Solo," katanya.

Mendengar penjelasan SBY, tak sedikit peserta yang ikut menitikkan air mata.

Dari sana, tak mengherankan apabila Ani Yudhoyono begitu antusias ketika ide pembangunan ini dilakukan di Pacitan.

Saat beliau masih hidup, beliau ingin membangun bersama.

"Ibu Ani sempat berkata, 'Peppo, setelah sembuh, ayo kita bangun bersama. Kita bangun terlebih dahulu rumah kecil di belakang sana, kemudian kita tata museum itu nantinya," katanya.

Baca Juga: Para Bapak-bapak Wajib Waspada, Belajar dari SBY Divonis Kanker Prostat, STOP Gaya-gayaan Ingin Diet ini, Bukan Sehat Malah Dirawat

"Museum ini ingin kami persembahan kepada rakyat Indonesia. Ini juga sebagi amanah dari Ibu Ani Yudhoyono. Sehingga, dengan hadrinya museum dan galeri seni ini, ini menjadi tanda cinta dari keluarga dan almarhum istri tercinta kepada Indonesia," pungkasnya.

Pembangunan Museum dan Galeri SBY-Ani di Pacitan Diharapkan Naikkan Potensi Wisata hingga 100 Persen

Peletakkan batu pertama (Groundbreaking) Museum dan Galeri Seni SBY-ANI Yudhoyono akhirnya digelar, Sabtu (22/2/2020) lalu.