SajianSedap.com - Menu Diet Ala Audy Item ini jadi rahasia langsing ala Audy Item.
Ya, Menu Diet Ala Audy Item ini bisa dicontek semua orang.
Menu Diet Ala Audy Item ini juga cocok untuk Anda yang baru melahirkan.
Soalnya, Menu Diet Ala Audy Item ini disebutnya gampang dan murah.
Yuk, intip Menu Diet Ala Audy Item ini.
Siap-siap sukses langsing karena Menu Diet Ala Audy Item ini.
Menu Diet Ala Audy Item
Audy Item, istri dari aktor Iko Uwais, melahirkan anak kedua pada 2018 lalu.
Tentunya, kehamilannya ini mempengaruhi tubuh Audy menjadi lebih besar dan gemuk.
Sesaat setelah melahirkan pada 2018 lalu, seorang warganet bahkan menghujat Audy dengan sebutan 'mirip kerbau'.
"Audy udah kayak kerbau..suaminya ganteng abis..apakah iko uwais mau main sama kerbau?" kata warganet tersebut.
Audy pun tidak ambil pusing. Ia meresponnya dengan menuliskan resep jengkol balado.
Berbeda drastis, Audy saat ini tampil dengan tubuh langsing bak masih gadis.
Penyanyi 37 tahun ini pun membocorkan trik dietnya yang gampang dan murah, yang membuatnya bobot tubuhnya turun 12kg.
Punya tubuh gemuk, Audy pun bikin heboh warganet lantaran bobotnya turun drastis dalam waktu singkat.
Rahasia diet ala Audy Item ini diungkap melalui kolom komentarnya."Mba audy aku liat skg sebelum dan setelah melahirkan kurus gak seperti kehamilan pertama..itu caranya gmn mba..melakukan hal apa aja??," tanya @vanleunnike.
Bukan diet ketat, Audy Item memiliki resep sendiri untuk menjaga berat badannya tidak berubah drastis.Audy Item mengaku hanya mengurangi konsumsi gula, karbohidrat dan garam.
"Aku kurangi gula dan carbo, garam bkn di cut ya tp dikurangi aja biar seimbang gizinya gk ada yg kurang/berlebihan," kata Audy Item.
Begini penampilan tubuh langsing Audy Item pasca diet.
Penampilan Audy Item Kini
Walaupun tanpa diet menyiksa, diet ala Audy Item memang terbukti sehat dan efektif secara ilmiah.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Gula termasuk jenis karbohidrat sederhana yang menyumbang kenaikan berat badan.Melansir dari kompas.com, sebuah eksperimen seseorang yang menjalani diet rendah gula justru akan merasa cepat dan lebih lama kenyang.
Manfaat lain dari mengurangi konsumsi gula adalah kulit menjadi lebih muda dan mood semakin baik.
Pantas saja, Audy Item sukses merontokkan bobot badan sampai 12kg dan kini punya tubuh langsing!