Melekatkan isi rempeyek juga harus benar caranya.
Tidak perlu mencampur isi di dalam adonan rempeyek.
Siram adonan di pinggir wajan tanpa isi.
Setelah adonan menempel di wajan, segera tata isinya.
Kalau isi tidak bisa melekat, cekupkan dulu ke dalam adonan rempeyek, baru ditata di atas kulit.
Baca Juga: Catat 3 Tips Cara Membuat Kue yang Sehat, Jadi Gak Takut Gemuk!
Siram-siram rempeyek dengan minyak dan biarkan rempeyek lepas.
Setelah itu penggorengan bisa diteruskan sampai rempeyek renyah.
3. Cara Menggoreng Rempeyek
Yang utama adalah cara penggorengan.
Kalau rempeyek tipis, teknik menuang adonannya yang unik.
Untuk lebih jelas, mari perhatikan tips berikut ini:
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.