Manfaat Biji Mangga untuk Kesehatan
Kandungan biji buah mangga terdiri dari berbagai vitamin dan mineral yang bermanfaat bagi tubuh.Biji buah terdiri dari lapisan keras yang menutupi kernel.Kernel biji buah mangga mengandung minyak, protein, karbohidrat, fosfot, magnesium, katriun dan kalsium.
Baca Juga: Jangan Mau Terbuang Percuma! Cuma Minum Air Rebusan Biji Jeruk, Seumur Hidup Bisa Bebas Dari Biaya Rumah Sakit yang MahalBenih ini juga memiliki sejumlah senyawa bioaktif, fenolik, asam lemak tak jenuh dan antioksidan.Biji mangga dapat dimakan tetapi jika sudah dalam bentuk bubuk, minyak atau mentega.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.