5. Meningkatnya kadar kolesterol
Bagi orang yang memiliki kadar kolesterol tinggi dalam darahnya, ada baiknya untuk menghindari konsumsi daun singkong.
Ini akan meningkatkan kadar kolesterol dan dapat menyebabkan penyumbatan pada pembuluh darah.
6. Peningkatan kadar asam urat
Daun singkong memiliki kandungan purin yang dapat meningkatkan jumlah asam urat dalam darah, sehingga menyebabkan nyeri sendi.
7. Meningkatnya tekanan darah
Orang dengan tekanan darah tinggi sebenarnya diperbolehkan mengonsumsi daun singkong, hanya dalam jumlah sedang.
Disarankan untuk tidak menggunakan santan selama proses pengolahan.
Lemak pada santan dapat mempengaruhi tekanan darah dan menghambat aliran darah.