Tolong Bilang Suami Kalau Makan Di Restoran Jangan Coba-coba Tambahkan Bahan ini, Memang Enak Tapi Tak Sebanding dengan Resikonya

By Raka, Kamis, 9 Desember 2021 | 08:25 WIB
Jangan sentuh dua bahan ini saat makan di restoran (Kolase Freepik)

"Satu fakta jorok lainnya yang harus dipertimbangkan adalah, banyak orangtua yang membiarkan anak-anak memainkan wadah penabur itu saat makan di restoran."

"Bayangkan, kemungkinan besar wadah penabur itu terkena air liur anak-anak atau malah kuman atau benda lainnya yang menempel di tangan mereka."

"Hal ini membuat kuman semakin menumpuk,"

"Bahkan orang-orang yang tidak berniat menambahkan merica atau garam tetap saja menyentuh wadah penabur di sisi lain meja."

Baca Juga: Untung Dikasih Tahu Mertua Cara Bikin Tumis Pare Tidak Pahit Sama Sekali, Ternyata Gak Cukup Cuma Dibejek Pakai Garam! Trik Ini Kuncinya

"Dengan begini, saat musim penyakit tiba, risiko penularan flu semakin besar," tambah Jonas.

Selain bakteri dan kuman, wadah penabur merica dan garam juga memiliki risiko alergi.

"Wadah penabur dapat secara tidak sengaja terjatuh pada makanan seseorang saat digunakan."

"Jika orang yang makan sebelumnya di meja yang kamu gunakan 'mengontaminasi' wadah penabur dengan udang Scampi dan kamu punya alergi seafood, ini bisa berbahaya," kata Jonas.

Sebaiknya, bilang langsung kepada pelayan atau koki restoran untuk menambahkan merica pada makanan pesananmu jika ingin rasanya lebih pedas.

Sementara untuk garam, gunakan pertimbangan ini untuk mengurangi asupan yodium dalam tubuh.

Tentu hal tersebut akan lebih menyehatkan!