Resep Brulee Bomb, Camilan Hits Untuk Temani Momen Bersantai Di Akhir Pekan

By Robert Christianto, Minggu, 19 Desember 2021 | 13:00 WIB
Resep Brulee Bomb, Camilan Nikmat yang Sayang Dilewatkan (Sajian Sedap)

Bahan Saus Keju:1 sendok makan margarin 1/2 sendok makan tepung terigu protein sedang 150 ml susu cair4 lembar keju lembaran, potong-potong 2 sendok teh bumbu kentang goreng, rasa keju1/8 sendok teh garam 1/8 sendok teh merica bubuk

Bahan Pelapis:

2 butir putih telur 100 gram tepung panir kasar

Cara Membuat Brulee Bomb:

1. Saus keju, panaskan wajan. Lelehkan mentega. Tambahkan tepung terigu. Aduk rata. Tambahkan susu cair sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata. Masukkan keju slice. Aduk hingga keju meleleh.

2. Bubuhi bumbu kentang goreng rasa keju, garam, dan merica bubuk. Aduk rata. Masak hingga meletup-letup. Angkat. Sisihkan.

3. Panaskan wajan. Tumis bawang bombay hingga harum. Masukkan smoked beef. Tumis kembali hingga berkulit.

4. Masukkan tepung terigu. Aduk hingga berbutir. Tuang susu cair sedikit demi sedikit. Aduk hingga mengental.

5. Bubuhi garam, merica bubuk, pala bubuk, dan cabai tabur. Aduk rata. Masukkan keju cheddar parut. Aduk rata. Angkat. Dinginkan.

6. Ambil 1 sdm adonan. Pipihkan. Isi dengan keju cepat leleh. Celupkan adonan ke dalam putih telur. Lapisi dengan tepung panir kasar.

7. Goreng di dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang hingga kecoklatan. Tiriskan. Sajikan bersama saus keju.

Baca Juga: Resep Sosis Solo Panir, Kue Tradisional Gurih yang Selalu Jadi Rebutan

Baca Juga: Resep Korean Garlic Cheese Bread, Kreasi Jajanan Viral yang Selalu Ramai Penggemar

Baca Juga: Resep Salad Buah Saus Jeruk, Camilan Sehat Dari Aneka Buah Segar

Baca Juga: Resep Kue Pisang Ayam Enak, Camilan yang Bikin Ngobrol Jadi Lebih Seru

Baca Juga: Resep Crepes Tuna Jagung Enak, Kudapan Spesial yang Bikin Perut Kenyang