Cek Dapur Sekarang Juga, Bawang Putih Bisa Awet Berbulan-bulan Jika Disimpan Dalam Wadah Ini, Emak-emak Se-Indonesia Wajib Tahu

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Selasa, 21 Desember 2021 | 19:10 WIB
Bawang putih awet berbulan-bulan jika Anda menyimpannya dengan cara seperti ini (Freepik)

Cara Menyimpan Bawang Putih Hingga Awet Berbulan-bulan

Cuplikan Youtube Dapur Leony tentang cara menyimpan bawang putih

Anda sering menyimpan bawang putih tapi tidak pernah awet?

Mungkin Anda salah menyimpannya.

Tapi tak usah khawatir.

Sajian Sedap punya solusinya.

Dilansir dari Youtube Dapur Leony, berikut adalah cara menyimpan bawang putih agar bisa awet sampai berbulan-bulan.

Baca Juga: Awalnya Gak Percaya! Wanita Ini Coba Taruh 1 Bawang Putih Saat Simpan Cabai di Kulkas dan Diamkan Seminggu, Efeknya Luar Biasa Banget

Pertama Anda harus mengeluarkan bawang putih dari plastik.

Jangan sampai Anda langsung menyimpannya di plastik.

Plastik kresek akan membuat bawang putih lembap.

Jika sudah dikeluarkan, Anda bisa langsung menjemurnya.

Bawang putih dijemur di bawah sinar matahari selama 1 hari.