Resep Soto Kudus, Makanan Tradisional Cocok Disajikan Untuk Keluarga

By Dok Grid, Rabu, 31 Juli 2024 | 15:18 WIB
Resep Soto Kudus, Hidangan Super Gurih Untuk Makan Malam Nanti (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Soto Kudus ini adalah hidangan sedap dengan kuah kaldu ayam super gurih serta ditambah dengan aneka sayuran.

Mau disantap saja, Resep Soto Kudus yang enak dan mudah dibuat ini selalu tepat.

Dari pada bingung mau membuat menu apa untuk makan malam ini, contek Resep Soto Kudus ini saja.

Baca Juga: Mudah Dibuat, Resep Soto Daging Sukiyaki Ini Bisa Jadi Ide Menu Sahur Praktis 

Waktu: 35 Menit

Sajian: 8 porsi

Bahan:

Bumbu Halus:

Bahan Pelengkap:

Cara Membuat Soto Kudus:

  1. Rebus ayam sampai empuk. Saring kaldunya. Rebus kembali kaldu bersama ayam sampai mendidih.
  2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, dan lengkuas sampai harum. Tuang ke dalam rebusan ayam.
  3. Bubuhi garam, gula pasir, dan merica bubuk. Masak di atas api kecil sambil diaduk sampai ayam matang. Angkat ayam. Tiriskan.
  4. Tambahkan kecap manis. Aduk rata sampai mendidih kembali.
  5. Goreng ayam di dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai kecokelatan. Suwir-suwir daging ayam.
  6. Sajikan soto bersama suwiran daging ayam dan pelengkap.

Baca Juga: Resep Soto Ambengan, Sajian Berkuah Sedap Tanpa Santan yang Selalu Bikin Kita Ketagihan