Ucapkan Selamat Tinggal Dengan Nyeri Punggung! Siapa Sangka Kunyit Bisa Redakan Sakit yang Tak Tertahankan, Obat Mahal Lewat

By Marcel Mariana, Jumat, 24 Desember 2021 | 10:25 WIB
Cara benar mengatasi nyeri punggung dengan makanan ini (Tribunnews.com)

4. Salmon

Salmon mengandung asam lemak omega 3, yakni lemak sehat yang dipercaya mampu mengobati nyeri kronis.

Salmon juga mengandung calcitonin yang mengurangi inflamasi pada persendian tulang kita.

5. Kacang-kacangan

Almond, walnut, pecan, atau jenis kacang-kacangan lainnya juga punya khasiat sebagai anti-inflamatori.

Baca Juga: Video Elus Punggung Ayu Ting Ting Jadi Bahan Omongan, Kini Andre Taulany Malah Kepergok Ngaku Punya Kasus Lain ‘Pernah Beberapa Kali’

Kita bisa menambahkannya ke dalam campuran smoothie atau jus buah.

Kita juga bisa menyimpan kacang-kacangan ini ke dalam kotak bekal sebagai cemilan saat di sekolah atau kampus.