Sudah Terasa Suasana Tahun Baru, Daging Nggak Akan Menempel Di Panggangan Kalau Ikuti Tips Ini, Dijamin Bakal Seenak Kalau Beli Di Rumah Makan!

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Rabu, 29 Desember 2021 | 08:50 WIB
Daging nggak akan menempel di panggangan saat tahun baru kalau Anda ikuti tips ini (Pixabay)

4. Dibolak-balik

Saat memanggang daging, jangan didiamkan satu sisi hingga matang baru dibalik sisi satunya.

Untuk mencegah terjadinya gosong dan menempel, Anda perlu sering membolak-balik sate.

Kemudian saat membalik daiging, olesi kembali sate menggunakan bumbu agar lebih meresap.

Daging yang tidak matang merata bisa berbahaya bagi tubuh lho.

Jadi pastikan untuk membolak-baliknya ya agar matang merata.

Baca Juga: Dijamin Bakal Enak Banget! Yuk Coba Buat Bumbu Marinasi Ini untuk Olahan BBQ Saat Tahun Baru

5. Jaga Kestabilan Api

Anda harus menjaga kestabilan api.

Saat memanggang daging, Anda perlu menjaga api agar tetap stabil demi tidak menempel atau gosong.

Ceklah besaran api secara berkala dan perhatikan angin saat membakar.

Api yang terlalu besar akan membuat daging gosong sedangkan api kecil akan membuat masakan lama matang.

Itu tadi tips agar daging tidak menempel di panggangan.

Sudah siap menyambut tahun baru?

Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Dijamin Anti-gagal Momen Bakar-bakaran Malam Ini, Begini Triknya Agar Sate Tidak Lengket dan Gosong di Panggangan

Baca Juga: Biar Rasanya Semakin Lengkap, Yuk Buat Saus Ini untuk Cocolan BBQ Tahun Baru, Dijamin Anti Ribet