Caranya, siapkan pare tanpa biji dan satu mangkuk dadih.
Lalu buatlah menjadi jus dan tambahkan dadih ke dalamnya.
Setelahnya aplikasikan bahan tersebut ke rambut Anda dan tutup menggunakan topi mandi setelahnya.
Baca Juga: Resep Tumis Pare Cumi Asin Enak Dan Sederhana Ini Hadir Dengan Aneka Rasa!
Tunggu sampai 30 menit dan bilas dengan sampo ringan jika sudah.
Mudah bukan?
Ingat penggunaan bahan alami ini membutuhkan kesabaran dan ketelatenan.
Namun jika Anda melakukannya secararutin, manfaatnya bisa terasa sampai seumur hidup.
Selamat mencoba Sase Lovers!