Aroma Resep Sambal Oncom Bumbu Bakar Ini Terasa Nampol Banget Di Hidung

By Dwi, Senin, 10 Januari 2022 | 18:00 WIB
Resep Sambal Oncom Bumbu Bakar, Menu Sederhana yang Mampu Bikin Kita Takjub (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Sambal Oncom Bumbu Bakar yang sedap ini bisa jadi ide menu pelengkap yang tak biasa untuk di malam hari.

Aroma yang super sedap dari Resep Sambal Oncom Bumbu Bakar ini langsung terasa nampol banget di hidung kita.

Jelas saja, Resep Sambal Oncom Bumbu Bakar ini jadi salah satu menu pelengkap yang mampu mendobrak nafsu makan keluarga.

Baca Juga: Resep Tumis Kecambah Kacang Kedelai dan Oncom, Menu Pelengkap Serba Tumis Untuk Di Malam Hari

Waktu: 30 Menit

Sajian: 7 Porsi

Bahan:250 gram oncom, bakar5 tangkai daun kemangi100 gram kelapa parut kasar

Bahan Bumbu:5 cm kencur4 butir bawang merah5 buah cabai merah keriting5 buah cabai rawit merah3 buah cabai merah besar1 1/2 sendok teh garam

Cara Membuat Sambal Oncom Bumbu Bakar:

1. Bungkus bumbu dalam aluminium foil. Bakar sampai harum dan matang.

2. Haluskan kencur, bawang merah, bawang putih, cabai merah keriting, cabai rawit merah, cabai merah besar, dan garam dengan ulekan.

3. Tambahkan oncom. Ulek kasar. Masukkan kelapa. Aduk rata.

Baca Juga: Resep Bola Goreng Oncom, Menu Rumahan Serba Goreng yang Cocok Untuk Di Tanggal Tua

Baca Juga: Tak Butuh Waktu Lama Membuat Resep Tumis Oncom Kecambah Untuk Menu Makan Siang Nanti

Baca Juga: Resep Oncom Goreng Garing Enak, Sajian Pelengkap yang Tak Bikin Kantong Bolong

Baca Juga: Bisa Jauh-jauh dari Rumah Sakit, Makan Nasi dengan Oncom Ternyata Bisa Bikin Penyakit Mematikan ini Ogah Masuk Tubuh, Rugi Kalau Baru Tahu!

Baca Juga: Resep Burger Oncom Enak, Camilan Nikmat Ala Western Dari Bahan Masakan Tradisional