SajianSedap.com - Banyak resolusi di tahun 2022, salah satunya yang paling penting yaitu tubuh yang sehat.
Maka dari itu, kita wajib menghindari makan makanan yang tak baik untuk kesehatan tubuh kita, nih.
Bahkan ada beberapa makanan enak yang bahkan sering disajikan di meja makan justru bisa berbahaya untuk tubuh, loh.
Salah satunya yaitu telur asin.
Diketahui telur asin yang biasanya berasal dari telur bebek, adalah telur kesukaan sejuta umat di Indonesia.
Harganya murah, rasanya enak, makan telur asin pas sekali dijadikan lauk dengan nasi panas.
Tak hanya itu, telur asin juga bisa dijadikan tambahan untuk berbagai makanan, seperti pepes, pempek, nasi goreng dan sebainya.
Namun, ternyata ada bahaya telur asin untuk penderita stroke dan kolesterol, nih!
Wah benarkah?
Baca Juga: Nyesel Baru Tahu! Makan Telur Asin Justru Jadi Malapetaka hingga Bisa Hilangkan Nyawa, Ini Alasannya
Maka dari itu, mari kita simak bahaya telur asin berikut ini.
Jangan sampai rugi kalau gak tahu, ya!