Innalillahi, Artis Cilik Ini Meninggal karena Diabetes, Ternyata Salah Satu Gejalanya Bisa Terlihat di Leher, Mohon Ibu-ibu Waspada!

By Idam Rosyda, Selasa, 25 Januari 2022 | 08:50 WIB
gejala diabates pada anak (SajianSedap)

Belajar dari meninggalnya aktor Matthew White, rupanya gejala diabates pada anak ini memang sulit dikenali.

Namun, beberapa gejala fisik bisa menjadi salah satu kewaspadaan bagi Anda.

Ada beberapa gejala yang harus diwaspadai terkait diabetes melitus pada anak-anak dan remaja.

Salah satunya terjadi di leher atau area lipatan tubuh.

Jika ada area lipatan seperti ketiak dan leher yang menggelap tidak wajar atau tidak seperti kotor biasa, Anda harus waspada, bisa jadi ini gejala diabates melitus pada anak.

Selain gejala di leher, beebrapa gejala pada anak yang menderita diabates antara lain:

Baca Juga: Selama Ini Kita Salah! Ternyata Penyebab Diabetes Bukan Cuma Makanan yang Manis-Manis, Nyesel Baru Tahu

Jika anak-anak Anda sudah memiliki beberapa gejala diabetes di atas, maka sebaiknya segeralah memeriksakan diri ke dokter untuk diminta mengukur kadar gula dalam darahnya.

Untuk mencapai kontrol metabolik yang optimal mendukung anak-anak dengan diabetes, dibutuhkan penanganan yang menyeluruh baik oleh keluarga, ahli endokrinologi anak atau dokter anak, ahli gizi, ahli psikiatri, psikologi anak, pekerja sosial dan edukator.

Lalu apa sebenarnya diabates melitus itu?

Diabetes Melitus itu Penyakit Apa?

Diabetes melitus adalah gangguan metabolisme yang timbul akibat peningkatan kadar gula darah di atas normal yang berlangsung secara kronis.