Ngapain Buang Uang Beli Baru, Ternyata Gosong Di Panci Bisa Langsung Rontok Modal Pakai Bumbu Dapur Ini, dalam Sekali Gosok Hasil Bisa Bikin Girang

By Gusthia Sasky T, Rabu, 26 Januari 2022 | 18:10 WIB
Gosong di panci bisa dirontokan pakai bumbu dapur ini (EThamPhoto)

Gosok-gosok selama 5 menit, kemudian biarkan irisan bawang bombay menempel di bagian belakangn panci selama 20 menit.

Lalu, bilas saja dengan air mengalir dan bersihkan lagi dengan sabun cuci piring biasa. Hasilnya akan berbeda dari sebelumnya.

Mengapa bawang bombay ampuh menghilangkan gosong pada panci?

Ini karena bawang bombay memiliki kandungan asam yang sama seperti jeruk lemon dan cuka.

Jadi tak heran bila Anda bisa memanfaatkan bawang bombay untuk membersihkan panci gosong.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Awalnya Iseng Taburkan Garam Ke Panci Kotor Sebelum Dicuci, Gak Disangka Malah Bisa Datangkan Efek Fantastis Ini, Pembantu Sampai Melongo!

Selain menghilangkan gosong pada bagian belakang panci, bawang bombay juga bisa menghilangkan karat pada aluminium, mengatasi wajan lengket, membersihkan alat panggangan, dan menghilangkan bau tak sedap di alat masak.

Minyak Jelantah Hilangkan Gosong Di Panci

Minyak jelantah merupakan limbah dapur yang dihasilkan oleh minyak goreng yang sudah berkali-kali dipakai.

Mengutip dari Kompas.com, minyak jelantah ampuh digunakan untuk menghilangkan gosong pada panci.