Gak Usah Buru-Buru Beli! Pisau Blender yang Tumpul Bisa Disulap Jadi Tajam Kembali dengan Kulit Telur, Begini Caranya

By Gusthia Sasky T, Kamis, 27 Januari 2022 | 14:10 WIB
tajamkan pisau blender dengan kulit telur (kompas)

SajianSedap.com - Telur memang jadi salah satu bahan masak yang wajib dibeli.

Sebab keluarga di rumah pada doyan banget makan telur.

Bukan tanpa alasan, telur bisa diolah jadi berbagai macam menu.

Mulai dari didadar hingga dimasak balado.

Nah, kalau habis mengolah telur biasanya kulitnya bakal dibuang begitu saja ya.

Kalau begitu sayang sekali.

Karena ternyata kulit telur bisa dimanfaatkan loh.

Ya, kulit telur bisa bikin pisau blender jadi tajam kembali.

Pensaran gimana caranya? Yuk simak artikel berikut ini!

Baca Juga: Wajah Awet Muda Bisa di Depan Mata, Cukup Makan 2 Butir Telur Setiap Hari, Jangan Kaget Dengan Khasiat Luar Biasanya

Manfaat Kulit Telur

Ternyata, kulit telur bisa dimanfaatkan untuk membersihkan peralatan dapur, lo!