Jadi Omongan Tetangga Karena Dikira Rajin Beli Panci Baru, Ibu Rumah Tangga ini Bisa Bikin Pantat Panci Kinclong Cuma Modal Beras

By Raka, Selasa, 1 Februari 2022 | 14:10 WIB
Trik membuat pantat panci kinclong dengan beras (Kolase Tribunnews)

Untuk membersihkan bagian bawah panci dan penggorengan yang gosong, cukup ambil secangkir cuka makan.

Tambahkan dengan beberapa sendok makan baking soda tergantung besarnya noda gosong, lalu beri sedikit air.

Untuk menggosoknya, pakailah spons bertekstur kasar.

Selain dengan baking soda, cuka juga dapat dikombinasikan dengan garam.

Caranya, isi air ke dalam panci.

Masukkan garam dan cuka, lalu rebuslah air dan campuran garam-cuka tersebut hingga mendidih.

Setelah airnya dingin, cuci panci seperti biasa karena kerak gosongnya sudah lebih mudah diangkat.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 Baca Juga: Tak Perlu Pakai Panci Presto, Rahasia Daging Bisa Empuk Selembut Tahu Cuma Pakai Air Teh, Gampang Banget Caranya

2. Beras atau Irisan Lemon

Pernahkah anda mencoba membersihkan panci menggunakan genggaman beras atau lemon?