Resep Cah Kangkung Telur Puyuh Enak Ini Bisa Dibuat Tanpa Perlu Banyak Bahan

By Dwi, Kamis, 10 Februari 2022 | 11:00 WIB
Resep Cah Kangkung Telur Puyuh, Sajian Lezat yang Selalu Diburu Keluarga (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Cah Kangkung Telur Puyuh yang sedap ini sudah tidak perlu diragukan lagi untuk disajikan sebagai menu pelengkap.

Apalagi, Resep Cah Kangkung Telur Puyuh enak ini bisa kita buat tanpa harus menggunakan banyak bahan.

Bagaimana? Tertarik untuk lengkapi menu makan siang hari ini dengan sepiring Resep Cah Kangkung Telur Puyuh?

Baca Juga: Resep Kangkung Siram Petis Kacang Ini Pasti Jauh Lebih Nikmat Dari Tumis Kangkung Biasa

Waktu: 30 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:3 ikat kangkung, disiangi8 butir telur puyuh rebus2 siung bawang putih, dicincang halus2 buah cabai merah besar, diiris miring1 sendok makan saus tiram1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/2 sendok teh gula pasir50 ml air1 sendok makan minyak untuk menumis

Cara Membuat Cah Kangkung Telur Puyuh:

1. Tumis bawang putih sampai harum. Tambahkan cabai merah dan saus tiram. Aduk rata.

2. Masukkan kangkung dan telur puyuh. Aduk rata. Tambahkan garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata.

3. Tuang air. Masak sampai matang dan meresap.

Baca Juga: Resep Tumis Kangkung Rebon Begitu Menggoda Dengan Aroma Rebon yang Mantap

 Baca Juga: Emak-emak Se-Indonesia Pasti Nyesel, Beli Kangkung Itu Harusnya yang Sudah Layu Bukan yang Segar, Jangan Kaget Hasilnya Beda Jauh Dari Biasa

 Baca Juga: Resep Sayur Kangkung Kuah Merah Ini Jadi Kunci Agar Keluarga Tak Malas Makan Lagi

 Baca Juga: Rumah Sakit Bisa Menanti! Kangkung yang Dimasak dengan 2 Bahan ini Ternyata Bahaya Banget, Kalau Nekat Perlahan-lahan Bisa Tak Selamat

 Baca Juga: Nyesel Banget Kalau Anggap Enteng! Ternyata Orang dengan 3 Kondisi Ini Dilarang Keras Makan Kangkung, Bahaya yang Siap Mengancam Tidak Main-Main