Bukan HOAX! Mulai Detik ini Stop Menyemprotkan Disinfektan pada Bungkus Makanan! Bukan Bebas Covid, Ahli Bongkar Efeknya yang Bahaya Banget

By Virny Apriliyanty, Jumat, 4 Februari 2022 | 11:25 WIB
Menyemprotkan disinfektan ke makanan ()

Lalu, apa yang harus kita lakukan?

1. Selalu cuci tangan setelah menerima makanan.

2. Selalu cuci tangan setelah memasak atau mengolah makanan.

3. Selalu cuci tangan sebelum dan setelah makan.

Cara mencegah penularan covid 19 lewat makanan

4. Hangatkan kembali makanan untuk membunuh virus dan bakteri.

Covid disebut mati pada suhu 60C selama 20 menit, 65C selama 5 menit dan 75C selama 3 menit.

Baca Juga: Keisengan Malah Membawa Manfaat! Cuma Minum Kopi dengan Campuran Minyak Kelapa, Wanita Ini Rasakan Perubahan Luar Biasa

Cara mencegah penularan covid 19 lewat makanan

5. Disinfektan good grade bisa kita gunakan untuk menyemprot bagian luar makanan, tapi tetap saja tidak boleh digunakan langsung pada makanan.

6. Mencuci buah dan sayur juga tidak perlu menggunakan disinfektan.

Cukup cuci dengan air mengalir dari keran saja.