Rematik Kambuh Bikin Nyeri dan Ngilu, Coba Langsung Kunyah Mentah-mentah Bumbu Dapur Ini, Dijamin Rasa Sakit Langsung Reda Seketika!

By Amelia Pertamasari, Jumat, 18 Februari 2022 | 17:40 WIB
Cara mengobati rematik secara alami. (Tribunnews.com)

Mengkonsumsi jahe dalam bentuk segar, bubuk atau kering dapat mengurangi peradangan dan membantu mengurangi gejala radang sendi.

3. Kunyit

Tak hanya jahe, rimpang kunyit juga baik dikonsumsi sebagai makanan untuk meredakan rematik.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: Sering Disebut Jadi Penyebab Rematik, Ternyata Inilah Manfaat Luar Biasa Sering Mandi Malam, Gak Nyangka!

Pasalnya, satu komponen penting yang terkandung di dalam kunyit, yaitu curcumin, terbukti dapat mengurangi peradangan dalam tubuh, sehingga nyeri sendi akibat rematik bisa diobati.

Curcumin lah yang menjadikan kunyit sebagai obat rematik alami.

4. Cabai

Cabai dapat menjadi makanan pereda rematik karena mengandung capsaicin yang dapat membantu menghasilkan panas dalam tubuh.

Panas yang dihasilkan tersebut dianggap dapat membantu menghambat rasa nyeri dengan mendorong sel-sel saraf tertentu.

Cara Mengolah Kunyit Untuk Mengobati Rematik

Untuk membuat teh kunyit sendiri bisa dilakukan sebagai berikut.

Rebus 2 gelas air dengan 1 sendok teh bubuk kunyit dan 1/2 sendok teh lada hitam. Biarkan mendidih selama 10 sampai 15 menit.

Tambahkan lemon, madu, atau susu secukupnya. Lalu minum secara rutin

Artikel ini telah tayang di TribunJualBeli dengan judul Cuma Pakai 5 Bumbu Dapur Ini Bisa Redakan Rematik