Nyesel Baru Tahu! Rutin Minum Wedang Jahe 3 Cangkir Per Hari Bisa Bantu Anda Terhindar Dari Asam Urat yang Dapat Ganggu Aktivitas

By Marcel Mariana, Kamis, 24 Februari 2022 | 18:25 WIB
Jahe bisa bantu atasi asam urat (Tribunnews.com)

1. Meminum wedang jahe

Wedang jahe terkenal sebagai minuman yang menyegarkan dan menghangatkan tubuh.

Anda bisa membuatnya untuk mengatasi asam urat.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

 Baca Juga: BERITA POPULER : Cara Menghilangkan Kantung Mata dengan Bahan Dapur Sampai Racikan Air Rebusan Penurun Kolestrol

Cara membuat:

- Kupas kulit jahe.

- Didihkan air terlebih dahulu.

- Masukkan jahe ke air mendidih.

- Anda bisa menambahkan sedikit gula merah.

- Jika sudah, saring dan siap dinikmati.