Selain bisa jadi lauk makan, Anda juga bisa loh minum terong.
Jangan heran dulu ya!
Ya, Anda bisa coba rebus terong lalu minum airnya.
Mungkin terkesan aneh untuk Anda.
Namun, ternyata air rebusan terong ini memiliki banyak khasiat untuk tubuh kita loh.
Coba Tambahkan Tepung Maizena Saat Masak Nasi
Masak nasi sudah menjadi kegiatan sehari-hari yang harus dilakukan.
Apalagi kalau memiliki satu keluarga besar, masak nasi sekali sehari saja tentu tidak cukup.
Namun, untung jaman sekarang segala sesuatu sudah mudah, termasuk masak nasi.
Tak perlu diaroni dulu, kita sekarang tinggal masak nasi dengan cepat menggunakan rice cooker.
Tetapi sering kali memasak nasi di rice cooker hasilnya tidak memuaska, nih.
Jangan sedih dulu! Karena ada banyak cara yang bisa kita lakukan untuk membuat nasi putih terasa lebih enak,loh.
Salah satunya dengan manfaat tepung maizena.
Disebut-sebut bahwa menambahkan tepung maizena membuat pulen nasi yang kit buat.