Bisa Irit Perawatan Mahal! Ternyata Cukup Pakai Garam dan Campuran Ini Bisa Bikin Daki Rontok Sendiri Dalam Sekali Gosok

By Marcel Mariana, Senin, 28 Maret 2022 | 07:25 WIB
garam bisa bantu atasi daki yang menempel (Gridfame)

Daki muncul karena Anda kurang menjaga kebersihan kulit, terutama di daerah lipatan.

Hasilnya, sel kulit mati, sebum, keringat menumpuk dan menyebabkan kotoran membandel.

Untuk membersihkannya, Anda ternyata tidak perlu bersusah payah.

Cukup dengan memanfaatkan bahan-bahan ini, daki dijamin lenyap dan kulit menjadi cerah kembali.

1. Garam dengan kopi

Anda, bukan rahasia umum kalau kopi bisa jadi bahan scrub, ya.

Khasiat kopi akan semakin terasa jika kita mencampurnya dengan garam.

Baca Juga: Jangan Minum Obat Diare Dulu, Coba Racik Air Lemon Ditambah 2 Bahan Ini, Gak Pakai Lama Diare Bakal Berhenti

Campuran kedua bahan ini bisa digunakan untuk menghilangkan daki yang membandel.

Kita hanya perlu mencampurkan ampas kopi, bubuk garam dan minyak zaitun dengan perbandingan 2:2:1.

Oleskan ke bagian tubuh yang berdaki lalu bilas hingga bersih.

2. Garam dengan minyak zaitun