Saking Awetnya, Minyak Goreng Bekas Gak Bakal Bau Tengik, Ternyata Setelah Dipakai Cuma Cemplungkan Daun dari Depan Rumah Ini

By Idam Rosyda, Jumat, 13 Mei 2022 | 06:50 WIB
cara menghilangkan bau tengik minyak goreng bekas (SajianSedap)

SajianSedap.com - Melambungnya harga minyak goreng tentu saja pukulan telak bagi ibu rumah tangga.

Pasalnya, harga minyak satu liter minyak kemasan yang dulu dibanderol dengan harga Rp15 ribu hingga Rp18 ribu, kini melambung menjadi hampir Rp25 ribu.

Tentu saja dengan kenyataan ini, para ibu rumah tangga harus memutar otak untuk menghemat minyak goreng saat memasak

Nah, biasanya untuk menghemat minyak goreng, setelah digunakan untuk menggoreng minyak yang masih bagus akan disimpan.

Namun, saat disimpan biasanya akan muncul bau tengik.

Apalagi jika digunakan untuk menggoreng makanan yang berbau menyengat seperti ikan, Biasanya bau tengik ini akan makin kuat.

Tak pelak Anda pun langsung membuangnya.

Tapi tenang dulu, minyak goreng tengik bisa diatasi dengan beberapa bahan alami yang ada di sekitar Anda kok.

Salah satunya tanaman yang tumbuh di pekarangan rumah ini.

Baca Juga: Jangan Pakai Sabun, Cara Hilangkan Getah Labu Siam di Tangan dengan Cepat Ternyata Pakai Buah Ini, Langsung Bersih!

Cara Menghilangkan Bau Tengik Minyak Goreng

Ada beberapa cara menghilangkan bau tengik pada minyak goreng.