SajianSedap.com - Berita populer hari ini (12/4).
Dari cara mengobati asam urat dengan kunyit.
Sampai trik menggoreng bakwan supaya tidak berminyak.
Cara Mengobati Asam Urat dengan Kunyit
Anda sedang berurusan dengan penyakit asam urat?
Penyakit ini banyak diderita khususnya pria yang berusia di atas 30 tahun.
Ini adalah bentuk radang sendi yang menyebabkan rasa sakit dan ketidaknyamanan, seringkali di jari kaki, pergelangan kaki, dan lutut.
Meski dapat menyebabkan rasa sakit di bagian sendi manapun dalam tubuh, umumnya ini menyerang di bagian jari kaki.
Ketika kambuH, pengidap asam urat akan mengonsumsi obat peredanya untuk menghilangkan rasa sakit yang tak tertahankan.
Namun jika Anda ingin mencoba perawatan yang lebih aman, cobalah dengan bahan alami.
Salah satunya resep berbahan utama kunyit yang diolah seperti berikut ini bisa menjadi obat yang ampuh mengatasi asam urat.
Anda pun bisa mengurangi penggunaan obat-obatan yang mungkin memiliki efek samping.
Nah, lihat berikut ini apa resepnya dan cara pengolahannya.
Manfaat Ganti Skincare dengan Baking Soda
Bagi yang sering memasak, baking soda pastinya sudah tak asing lagi.
Selain untuk membuat kue, manfaat baking soda juga bisa untuk membersihkan peralatan di rumah.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
Mulai dari membersihkan pantat panci gosong, mencuci pakaian, hingga membersihkan kamar mandi.
Tak hanya itu, manfaat baking soda juga jadi perhatian banyak wanita karena dianggap bagus untuk kecantikan, nih!
Namun, apakah benar?
Nah, manfaat dari baking soda untuk kecantikan ini pun dibuktikan oleh seorang wanita.
Wanita bernama Jemima mengaku sangat perhitungan jika soal uang dan hanya dimanfaatkan untuk kecantikan.
Maka dari itu, ia memutuskan untuk menggunakan baking soda sebagai kunci kencantikannya.
Trik Menggoreng Bakwan Supaya Tidak Berminyak
Percaya atau tidak, konsumsi gorengan meningkat pesat selama Ramadhan, lo.
Nah, salah satu gorengan yang jadi favorit adalah bakwan goreng.
Tapi, gak enak banget kalau makan bakwan yang berminyak saat buka puasa kan?
Karena itu, kita harus tahu trik bikin bakwan goreng tidak berminyak berikut ini.
Dengan trik ini, Anda akan kaget karena bakwan betulan jadi tidak berminyak.