Heran Lihat Tetangga Siram Tanaman Pakai Air Panas, Setelah Seminggu Hasilnya Malah Bikin Melongo! Gak Nyangka!

By Ulfa, Minggu, 17 April 2022 | 10:25 WIB
Ini jadinya kalau kita siram tanaman dengan air panas (gardeningknowhow.com)

Selain itu, ada pula vitamin dan mineral yang ikut larut selama mie direbus beberapa menit.

Kandungan yang larut inilah yang membuat air bekas rebusan mie instan berwarna kuning keruh.

Baca Juga: Niatnya Iseng Malah Ketagihan, Daun dari Tanaman Depan Rumah ini Ternyata Bisa Hilangkan Bau Tengik Minyak Goreng Bekas, Bisa Irit Uang Belanja!

Menurut Nierenberg dalam penelitiannya, kandungan dalam air keruh bekas rebusan mie instan sangat berguna untuk tanaman.

Sebab tanaman menyukai pati dan nutrisi tersebut sangat bagus untuk mendorong pertumbuhan tanaman dan bertindak sebagai pupuk.

Menyiram tanaman dengan air bekas rebusan mie instan akan jauh lebih baik daripada menyiramnya dengan air tanah biasa.

Hal ini dibenarkan oleh Ahli Pembibitan East River, South Dakota.

'Tidak hanya hemat biaya dan cerdik, memberikan air bekas rebusan mie instan pada tanaman sama seperti memberi pupuk agar tanaman Anda tumbuh lebih stabil" jelas Dakota.

Air bekas rebusan mie instan ini bisa digunakan untuk menyiram tanaman apa saja, baik di pot atau di taman. 

"Air bekas rebusan mie instan akan membantu meningkatkan penyimpanan nutrisi alami di dalam tanah.

Ini berarti Anda tidak perlu lagi memupuk tanaman apalagi menggunakan pupuk kimia yang justru akan mengurangi umur subur tanah Anda.

Ini juga akan membantu tanah Anda mempertahankan lebih banyak kelembapan, sehingga Anda tak perlu terlalu sering menyiram" tambahnya.

Baca Juga: Untung Dapat Contekan dari Para Petani Cabai, Cuma Merendam Benih ke Air Garam, Tanaman Di Kebun Jadi Berbuah Lebat, Gak Nyangka

Ini juga berlaku untuk air yang telah digunakan untuk merebus sayuran, telur, atau kentang.

Air bekas rebusan tersebut ramah lingkungan, dan mampu memberikan nutrisi tambahan bagi tanaman agar tetap sehat dan terus tumbuh.

Hal yang perlu dijadikan catatan adalah bahwa air tersebut tidak boleh mengandung bahan tambahan apa pun, seperti bumbu atau garam.

"Pastikan untuk menghindari penggunaan air masak yang telah diasinkan atau dibumbui,' pungkas Nierenberg.

Artikel ini telah tayang di nakita.grid.id dengan judul Wow! Menyiram Tanaman dengan Air Panas Ternyata Bikin Tampilan Tanaman di Depan Rumah Moms Jadi Seperti Ini

Baca Juga: Bakal Tenang Seumur Hidup Karena Bebas Serangan Jantung, Rahasianya Cuma Telaten Gunakan Tanaman Di Depan Rumah Ini, Manfaatnya Langsung Terasa