Mulai Sore Ini, Coba Rebus Rambut Jagung Selama 10 Menit Lalu Minum Airnya Hangat-hangat, Jangan Kaget Bisa Turunkan Tekanan Darah

By Marcel Mariana, Minggu, 24 April 2022 | 17:50 WIB
Manfaat rebus rambut jagung untuk kesehatan (Kompas)

Sajiansedap.com - Apakah anda sering beli jagung di pasar?

Jika iya, ada hal yang harus anda ketahui.

Jangan pernah langsung buang rambut jagungnya.

Khasiat luar biasa bisa saja menjadikan tubuh sehat walafiat loh.

Cara mengkonsumsi rambut jagung juga tidak susah kok.

Kita tinggal merebus rambut jagung dalam air selama 10 menit dan minum hangat-hangat.

Perubahan luar biasa bisa langsung terjadi.

Berikut ini ulasan lengkap untuk anda.

Jangan sampai anda menyesal belakangan.

Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities

Manfaat Minum Air Rebusan Jagung

Dilansir dari Pos Kupang, menurut Ahli Gizi Wang Silu, mengutip dari Toutiao, ada beberapa manfaat meminum rendama rambut jagung rutin setidaknya selam 1 minggu.

Namun, ada fakta yang perlu Anda ketahui.

Meski ada yang mengatakan bahwa air rendaman rambut jagung bisa menyembuhkan penyakit, kenyataanya itu tidak bisa menyembuhkan beberapa penyakit berat.

Pertama-tama jika jagung mengandung banyak nutrisi, maka jumlah air yang kita butuhkan untuk minum jagung tidak memberikan efek magis.

Terlebih kandungan jagung ini harus dimasukan dalam makanan lain, dan tidak adanya manfaat luar biasa.

Kedua, kesimpulan yang dibuktikan dalam eksperimen hewan ini tidak dapat diganti dengan tubuh manusia, karena ada perbedaan antara keduanya.

Baca Juga: Resep Sup Udang Jagung Manis, Hidangan Dengan Isian yang Ramai Untuk Makan Malam Nanti

Dalam kehidupan yang nyata jika Anda minum air rendaman jagung memang memiliki manfaat luar biasa, setidaknya 1 minggu.

Dibandingkan dengan minum-minuman manis lainnya, air rendaman jagung adalah minuman yang relatif sehat.

Rasanya juga wangi, dan dianjurkan untuk diminum, karena bisa meningkatkan jumlah air minum, dan meningkatkan metabolisme tubuh, dan mencegah sembelit.

Namun, jika menyembuhkan kanker dan menurunkan tekanan darah tampaknya belum bisa dibuktikan secara pasti.

Jagung sendiri adalah makanan representatif dalam biji-bijian kasar, menunjukkan kamu dapat memakannya secara teratur.

Jagung juga merupakan makanan yang baik untuk dikonsumsi, meski tidak memberikan manfaat terlalu magis bagi tubuh kamu.

Jadi bisa disimpulkan, bahwa minum air rendaman rambut jagung cukup baik bagi tubuh.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

 Baca Juga: Artis-artis yang Buka Usaha Skincare Bisa Ketar-ketir! Ternyata Cara Hilangkan Kerutan dan Jerawat Cuma Modal Buah Naga

Namun, efek magis dari air rendaman rambut jagung, mungkin belum bisa dipastikan kebenarannya.

Jelas bahwa, makanan dan obat-obatan adalah jenis yang berbeda.

Meski demikian, air rendaman rambut jagung adalah minuman yang luar biasa.

Cara Membuat Masker Jagung

Cara merawat wajah dengan jagung juga mudah, Anda cukup menumbuk jagung hingga halus dan tambahlah beberapa tetes air mawar.

Bila sudah membentuk pasta jagung, oleskanlah ke wajahmu dan diamkan beberapa menit.

Baca Juga: Terjawab Juga Cara Hilangkan Bau Prengus Jeroan Sapi, Cuma Modal Beras Ditambah 1 Bahan Ini, Sekali Gigit Gak Bau Lagi

Bilas bila sudah mengering ya,

Jika tidak mempunyai jagung, Anda juga bisa memanfaatkan pati jagung lho.

Dikutip dari Cewekbanget.id, begini cara membuatnya.

1. Campurkan 2 sdm pati jagung dengan 3 sdm susu dan 1 sdm madu. Kita juga bisa tambahkan 1 sdt gula merah untuk scrub wajah.

2. Aplikasikan ke wajah kita dengan merata dan biarkan 20 menit hingga mengering.

3. Bilas dengan air hangat biar lebih gampang menghilangkan masker dan lanjutkan membilas wajah dengan air dingin.

Kalau kita menggunakan gula merah, sebaiknya gosokkan masker tersebut kurang lebih 1 menit untuk scrub wajah kita dan selanjutnya bilas dengan air hangat.

Gunakan DIY masker pati jagung ini setidaknya seminggu sekali untuk mendapatkan wajah yang lebih bersih, cerah, dan jauh dari penuaan dini, lho!

Baca Juga: Seumur Hidup Punya Mesin Cuci Kok Bisa Gak Tahu? Cuma Masukkan Tisu Basah saat Cuci Pakaian, Detergen yang Baru Dibeli Bisa Nganggur