Seumur Hidup Gak Pernah Mau Dicat Tapi Rambut Masih Hitam, Nenek Ternyata Cuma Pakai Daun Pepaya untuk Pudarkan Uban hingga Ke Dalam, Kok Bisa?

By Gusthia Sasky T, Jumat, 22 April 2022 | 14:40 WIB
Daun pepaya untuk pudarkan uban hingga ke dalam. (Stylo)

Setelah daun pepaya dihaluskan, langsung saja aplikasinya tumbukan daun pepaya ke atas kepala.

Oles hingga semua rambut tertutupi dengan daun pepaya yang sudah dihaluskan tadi. Diamkan selama 20 menit baru bilas dengan sampo dan air bersih.

Selain rambut uban di kepala hilang, masalah rambut rontok, ketombe, dan rambut kusut juga akan ikut teratasi.

Atasi Uban dengan Daun Kemangi

Biasanya daun kemangi memang disajikan sebagai lalapan.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

 Baca Juga: Gak Perlu Repot Pakai Presto, Mau Ceker Empuk Sampai Ketulang Cukup Rendam di 1 Bahan ini Sebelum Direbus, Ibu-ibu Sekomplek Senang Bisa Irit Gas!

Daun yang kerap dijuluki sebagai ratu herbal ini memiliki aroma harum.

Dibalik aroma harum dan cita rasa segarnya, daun kemangi punya segudang manfaat kesehatan.

Mengutip dari Beautiful Hamesha, salah satu manfaat daun kemangi, yaitu menghilangkan uban di rambut.

Kandungan antioksidan dalam daun kemangi lah yang bekerja untuk mengatasi uban di kepala.