SajianSedap.com - Menjelang hari raya Idul Fitri, rumah harus serba bersih dan baru, nih.
Bahkan cat rumah yang sudah mengelupas akan diganti dengan yang baru agar semakin terlihat bersih.
Nah, tak ketinggalan dengan barang-barang di rumah yang jarang dibersihkan, salah satunya gorden.
Kebersihan gorden sebagai penutup jendela ini terkadang sering diabaikan, nih.
Padahal gorden yang sering terpampang di depan rumah ini sudah terlihat butek dan akan mengurangi penampilan sebuah ruangan.
Tak hanya itu, gorden yang kotor juga akan membuat satu keluarga bisa sering sakit, loh.
Maka dari itu, kita wajib tahu cara mencuci gorden yang mudah dan anti ribet, nih.
Salah satunya dengan rendam gorden dengan air penyedap rasa dan detergen.
Memangnya ampuh?
Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This
Tips Membersihkan Gorden Anti Ribet
Gorden menjadi salah satu bahan di rumah yang jarang dibersihkan karena ribet sebab ukurannya yang besar dan panjang.