Seumur Hidup Makan Gorengan Baru Tahu, Tempe Kalau Diletakkan Di Samping Garam Bisa Tahan Sampai Berminggu-minggu

By Raka, Selasa, 26 April 2022 | 07:40 WIB
Manfaat meletakkan tempe dekat dengan garam (Kolase Sajian Sedap)

2. Jangan dulu dipotong-potong

Simpanlah tempe dalam keadaan utuh dan belum dipotong-potong.

Sebab kalau menyimpan tempe dalam keadaan sudah dipotong, lama-kelamaan juga akan menyatu kembali.

Tempe dipotong

Hal ini karena jamur pada tempe akan mengikat dan menyatukan kedelai pada tempe.

Selain itu, tempe yang sudah dipotong-potong juga semakin keriput sehingga akan banyak bagian yang harus dibuang.

3. Pastikan tetap kering

Meskipun sudah dimasukkan dalam wadah tertutup, masih ada kemungkinan tempe jadi berair.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 Baca Juga: Saatnya Kreasikan Tempe Jadi Hidangan Menarik Dengan Resep Martabak Tempe Ini, Yuk!

Sebaiknya jangan menyimpan tempe di kulkas lebih dari 2 hari.