SajianSedap.com - Kesehatan kini merupakan salah stau hal yang penting untuk diperhatikan.
Apalagi dengan situasi ketidaksatbilan pada masa pandemi seperti ini, tentunya kesehatan jadi kunci agar tubuh terhindar dari berbagai penyakit.
Namun meski telah menjaga kesehatan, ada kalanya tubuh bisa saja terserang penyakit.
Hal ini pun terkadang terjadi tanpa kita sadari.
Salah satunya adalah penyakit kanker yang menyerang tubuh.
Kanker merupakan penyakit yang terjadi karena adanya pertumbuhan sel abnormal.
Karena terjadi dalam sel, penyakit ini biasanya tidak bisa diketahui sejak dini.
Akan tetapi beberapa gejala kanker ternyata bisa muncul salah satunya di bagian belakang telinga ini.
Seperti apa gejalanya?berikut ulasan lengkapnya.
Baca Juga: Jangan Anggap Sepele! 3 Gejala Serangan Jantung pada Wanita Ini Harus Diwaspadai Dari Sekarang
Gejala Kanker di Belakang Telinga
Salah satu gejala kanker rupanya adanya benjolan di belakang telinga.