Bertahun-Tahun Punya Kulkas Tapi Kok Gak Tahu? Bau Tak Sedap yang Nempel Di Kulkas Ternyata Bisa Hilang Pakai Koran, Caranya Super Mudah

By Gusthia Sasky T, Rabu, 18 Mei 2022 | 15:10 WIB
Koran bisa hempas bau tak sedap di kulkas (Freepik)

Setelahnya, diamkan selama dua hari dan gosok kembali bagian dalam kulkas menggunakan lap kering serta lembut.

3. Cuka Putih

Bahan alami yang ketiga adalah cuka putih. Kandungan asam asetat pada cuka, ternyata dapat membunuh bakteri dan menghilangkan bau busuk, lo.

Lalu, bagaimana cara penggunaannya? Anda hanya perlu mencampurkan cuka putih dengan air bersih dan masukkan ke dalam botol semprot.

Setelah itu, bersihkan kulkas dengan menggosok bagian dalamnya menggunakan lap lembut dan semprotan larutan cuka tadi.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

 Baca Juga: Hentikan Sekarang Juga! Ternyata Inilah Bahaya Menyimpan Semangka di Dalam Kulkas yang Jarang Banyak Orang Tahu

Jika sudah selesai, diamkan beberapa jam agar bau busuk dan amis bisa hilang dari kulkas, hingga kulkas segar kembali.

4. Bubuk Kopi

Gunakanlah bubuk kopi tanpa gula untuk menghilangkan aroma tidak sedap dari dalam kulkas.

Caranya, setelah kulkas dibersihkan, tuangkanlah bubuk kopi yang sudah Anda beli ke dalam wadah kecil.